Desain Arsitek di kota Kudus

Desain Arsitek di kota Kudus

 Di kota Kudus yang terkenal sebagai kota Kretek, banyak bangunan didirikan untuk keperluan industri. Dibangun dengan skala besar yang menampung banyak orang pelaku kegiatan sudah pasti harus memenuhi standar bagi tempat kegiatan yang baik. 

Selain kota itu, Kudus juga terkenal akan jenang nya, meski kota lain memiliki produk penganan yang serupa, namun jenang Kudus tetap memiliki tempat tersendiri. Maka sebutan kota jenang terkadang juga sempat disematkan pada kota Kudus. 

Jenang yang diproduksi tidak hanya memiliki satu rasa yang seragam, varian rasa bisa didapatkan dengan mudah dengan produksi skala besar, hingga total ratusan kubik produksi jenang setiap hari. Efeknya, kebutuhan bahan juga meningkat, seperti gula, kelapa, yang setiap hari juga dipasok secara besar-besaran. 

Untuk wadah kegiatan produksi dan usaha, bangunan sudah pasti harus memenuhi standar kebutuhan ruang yang baik. Seperti sirkulasi udara yang baik agar selalu terjaga kesegaran udaranya. Pencahayaan yang baik juga adalah faktor yang tak bisa diabaikan untuk bangunan sebagai hunian yang baik.

Bangunan yang baik akan sangat mendukung kegiatan penghuninya, mampu meningkatkan produktifitas sehingga terciptalah putaran produksi yang efektif yang pada akhirnya terciptalah keseimbangan perekonomian. 
















Contact Us

Name

Email *

Message *

Back To Top